Bisnis.com, JAKARTA - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makariem membuat gebrakan dengan menghapuskan Ujian Nasional (UN) per 2021.
Sistem UN akan diganti menjadi Asesmen Kompetensi Minimum dan Survei Karakter. Sistem ini dinilai oleh Mendikbud Nadiem lebih membuat sekolah lebih tertantang.
Apa sih sebenarnya alasan Mendikbud Nadiem manghapus UN? Simak selengkapnya dalam video di atas ini.