Investasi reksa dana tepat dimanfaatkan oleh masyarakat golongan menengah karena tidak membutuhkan dana terlalu besar dan berpotensi memperoleh keuntungan yang cukup tinggi. Sobat Bisnis tertarik?